KEMENTERIAN ESDM REPUBLIK INDONESIA
BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA ESDM
PUSAT PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA APARATUR



Workshop Itjen Lecture Centre (ILC) Kementerian ESDM is Back!!

  • Selasa, 21 September 2021
top news image

Itjen Lecture Center (ILC) bekerjasama dengan PPSDM Aparatur menghadirkan Tema “Sinergi Penguatan Pengawasan Dalam Menjaga Kualitas Pelayanan Ke Masyarakat” yang akan dilaksanakan pada Hari Rabu, 22 September 2021 pada pukul 09.00 s.d. selesai, melalui Webinar Zoom dan Youtube Channel PPSDM Aparatur.

Narasumber

Anggota Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indinesia (DPR RI).

Ibu DR.Hj. Andi Yuliani Paris, M.Sc.

Bapak Dr.Ir.H.Kardaya Warnika, D.E.A.

Ibu Mercy Chrysty Barens ,S.T.

- Ibu Dyah Roro Esti, W.P.,B.A.,M.Sc

Kami mengundang Bapak Ibu Sahabat ILC untuk mengikuti Workshop dimaksud, agar diperoleh pemahaman yang sama bagi para peserta terkait fungsi pengawasan DPR-RI serta dapat memperkaya wawasan peserta terkait sinergitas pengawasan yang efektif antara DPR-RI dan APIP untuk menjaga kualitas Pelayanan ke Masyarakat.

Jangan lewatkan kesempatan ini, kuota peserta terbatas sampai dengan 1.000 orang untuk menyaksikan secara langsung melalui Webinar Zoom.

Silahkan registrasi online melalui link https://bit.ly/WebinarSharingSession_ItjenESDM

Dan Bapak/Ibu juga dapat menyaksikan melalui live streaming youtube PPSDM Aparatur pada https://youtu.be/IOWvG69BSEM dan link youtube Inspektorat Jenderal ESDM :  http://bit.ly/ILCYOU6

Kegiatan ini juga akan memberikan banyak giveaway kepada peserta yang beruntung, yaitu peserta dengan

- pertanyaan terbaik,

- peserta dng status media sosial mengenai kegiatan ini yang unik & terbaik

- peserta yang mengikuti kuis pada kegiatan ini.

Panduan registrasi dan Join Webinar zoom dapat di akses pada https://bit.ly/PanduanWTKK


informasi lebih lanjut hubungi:

Ahmad Salahudin +62 812-9633-6225

Budi Sari Roso +62 878-2169-8003

Zaenal  +62 857-2037-0267